Sehubungan dilaksanakannya Praktik Belajar Klinik Keperawatan Keluarga mahasiswa semester V Prodi Keperawatan Lubuklinggau Poltekkes Palembang Tahun Akademik 2022/2023 di 4 (empat) Puskesmas Wilayah Kerja Kota Lubuklinggau, adapun tempat lokasi praktik puskesmas Simpang Periuk, Puskesmas citra medika, Puskesmas perumnas, Puskesmas sidorejo yang dilaksanakan dari tanggal 16-22 Januari 2023.
Read Morelubuklinggau, 21 Desember 2022 Prodi keperawatan lubuklinggau mengadakan Rapat Pertemuan CI Pendidikan dan Klinik Rapat tersebut membahas permasalah aturan dan persiapan mahasiswa tingkat 2 masuk ke PKK ke RS, persiapan penelitian terkait saat pelaksanaan mahasiswa praktek di Pendidikan dan klinik. Berdasarkan pertemuan tersebut diharapkan agar pelaksanaan praktek menjadi lebih baik lagi. Pada rapat tersebut juga…
Read MoreLubuklinggau, 21 Desember 2022 Prodi Keperawatan Lubuklinggau melaksanakan Angkat Janji Perawat di auditorium Prodi Keperawatan Lubuklinggau, diikuti oleh sejumlah 79 orang mahasiswa Program Studi D-III Keperawatan Lubuklinggau. dan Dihadirin Oleh pembimbing klinik , puskesmas dan persatuan organisasi perawat. Angkat Janji merupakan rangkaian yang wajib dilalui oleh Mahasiswa Program Studi D III Keperawatan Lubuklinggau dengan tujuan…
Read MoreLubuklinggau, Mahasiwa Prodi D-III Keperawatan Lubuklinggau Melaksanakan Kegiatan PKK Gadar, Kritis, Dan Perioperatif, Adapun kegiatan ini di ikuti oleh mahasiswa Tingkat Akhir. Serah Terima Mahasiswa PKK Gadar, Kritis Dan Perioperatif dilaksankan di 3 Rumah Sakit, adapun tempat praktiknya di Rs. Sekayu, Rs. Siti Aisyah, Rs. Sobirin. Rs Sekayu Mahasiswa praktik berjumlah 21 mahasiswa, Mahasiswa Praktik…
Read MoreSalah satu kompetensi praktik klinik keperawatan D3 Poltekkes Kemenkes Palembang Prodi Keperawartan Lubuklinggau adalah penerapan terapi bermain sebagai salah satu domain dari atraumatic care selama anak di hospitalisasi. Hospitalisasi cenderung membuat anak merasa takut, cemas, dan bosan dan berdampak pada perawatan anak. Anak menjadi tidak kooperatif selama perawatan dan procedural di rumah sakit. Oleh karena…
Read MoreLubuklinggau, 16 Juni 2022, prodi lubuklinggau mengadakan Rapat Pertemuan CI Pendidikan dan Klinik Rapat tersebut membahas permasalah terkait saat pelaksanaan mahasiswa praktek CI Pendidikan yang dilaksanakan di SLB Negeri Musi Rawas dan SLB Negeri Lubuklinggau, serta praktek di puskesmas perumnas, puskesmas citra medika, puskesmas simpang periuk, puskesmas sidorejo, RS siti Aisyah dan RS Sobirin. dengan…
Read MoreLubuklinggau, Tanggal 10 – 20 Mei 2022, Prodi keperawatan Lubuklinggau Melaksanakan Ujian Seminar Hasil LTA yang dilaksanakan di Ruang Belajar yang ada di lingkungan Prodi Keperawatan Lubuklinggau, Jumlah seluruh mahasiswa yang mengikuti Ujian Seminar Hasil LTA Sebanyak 80 orang. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin setiap tahunnya, yang merupakan salah satu syarat bagi mahasiswa untuk dinyatakan…
Read MoreLubuklinggau, 08 Maret 2022 prodi keperawatan lubuklinggau melaksanakan kegiatan sosialisasi dan promosi Road To school dalam rangka lebih dekat mengenal Poltekkes Kemenkes Palembang. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang diselenggarakan oleh direktorat dalam menyambut sipenmaru Poltekkes kemenkes Palembang. Prodi Keperawatan Lubuklinggau ikut serta dalam menyampaikan informasi tentang seleksi penerimaan mahasiswa baru di poltekkes kemenkes palembang,…
Read More